Pengertian Email
Cara Kerja Email :
- Pengguna menulis email dan kemudian menginstruksikan aplikasi email untuk mengirimkannya pada alamat penerima.
- Aplikasi email mengirim email pada komputer mirip seperti seperti kantor pos dan melayani proses penerimaan dan pengiriman email. Komputer demikian disebut email server.
- Email server mengidentifikasikan alamat tujuan dan mengirimkannya ke email server yang lain yang lebih dekat ke alamat tujuan. Ada kalanya, sebuah email dikirimkan melalui beberapa email server, tergantung pada rute yang dilaluinya.
- Setelah email sampai pada alamat penerima kemudia disimpan di email server hingga membuka kotak posnya.
- Saat penerima membuka kotak posnya, aplikasi email penerima akan meminta email baru yang terdapat di email server dan mengunduhnya ke dalam komputer pengguna.
- Penerima dapat segera membaca email baru yang telah di unduh.
Jenis-jenis Email antara lain :
1. POP mail (Post Office Protocol)
Pengertian POP mail adalah
email yang diterima melalui Internet Service Provider yang menjadi
langganan kita (bagi Anda yang connect internet dari rumah atau kantor).
2. Webmail.
Pengertian Web Mail (Web based e-mail)
adalah layanan email yang basis aksesnya adalah dalam bentuk halaman
web. Jika ingin mengakses, memeriksa atau mengirim email, maka harus
masuk ke situs web penyedia layanan email dimaksud. Tidak ada jalan lain
untuk mengakses email kecuali dengan cara tersebut
3. Email forwarding
0 Response to " "
Posting Komentar